Hai guys!!! Kali ini Latihan Arduino bakal ngebahas tentang dasar pemrograman Arduino. Seperti pada postingan yang lalu (Apa Itu Arduino?) sudah sedikit dijelaskan sedikit tentang Arduino. Karena Arduino merupakan suatu platform mikrokontroller, maka harus diprogram untuk bisa diaplikasikan. Dalam pemrogramannya, terdapat fungsi-fungsi untuk menjalankan suatu program tersebut. Nah sebelum masuk ke fungsi-fungsi tersebut, harus tau terlebih dahulu struktur dasar dari pemrograman Arduino. Struktur dasarnya bisa dikatakan sangat sederhana, karena hanya terdiri dari dua instruksi, yaitu setup() dan loop(). void setup(){ } void loop(){ } setup() digunakan untuk persiapan sebelum melakukan eksekusi program atau biasa digunakan untuk inisialisi variabel-variabel yang akan digunakan, dan hanya berjalan satu kali saja, sedangkan loop() digunakan untuk program utama yang akan dijalankan, dan berjalan secara terus-menerus ( looping) hingga Arduino mati atau reset. Nah struk